A.Paragraf Eksposisi
merupakan jenis paragraf yang menyajikan pengetahuan atau informasi dengan sejelas jelasnya.
ciri cirinya :
-dari awal hingga akhir berupa pemaparan
-bersifat tidak mempengaruhi
-disertai bukti
-memaparkan langkah langkah
-memaparkan definisi (pengertian)
B.Paragraf Narasi
merupakan salah satu karangan yang mengisahkan suatu kejadian atau peristiwa berdasarkan urutan waktu.
ciri cirinya :
-secara umum adanya unsur perbuatan atau tindakan
-adanya unsur rangkaian waktu dan informatif
C.Paragraf Persuasi
merupakan paragraf yang berisi imbauan atau ajakan kepada pembaca untuk bertindak atau melakukan
sesuatu seperti yang diharapkan oleh penulisnya.
ciri cirinya :
- persuasi bertolak dari penelitian bahwa pemikiran dapat diubah
-harus menimbulkan kepercayaan
-menentukan topik dan tujuan
D.Paragraf Argumentasi
jenis paragraf yang mengungkapkan suatu pendapat atau fakta yang disertai dengan alasan,ulasan dan bukti
yang dapat mendukung pendapat atau fakta tersebut.
ciri cirinya :
-tema dan topik yang tepat
-mendapatkan topik topik yang dapat dikembangkan menjadi paragraf
E.Paragraf Deskripsi
jenis paragraf yang menggambarkan sesuatu dengan jelas dan terperinci
ciri cirinya :
-menggambarkan atau melukiskan sesuatu
-penggambaran tersebut yang menonjol
maju terus paksy achie..xixixixi
BalasHapusthx ya buat ringkasannya,gampang dibaca/dmengerti & singkat
BalasHapus